Mengaku sebagai die harder fans Ferrari, Adi Dewanto perlu membenamkan rasa Ferrari ke semua boys toys miliknya. Salah satu yang masih hangat adalah Yamaha Xmax yang baru ditebusnya dari dealer. “Karena ngefans Ferrari maka Xmax dipilih berkelir kuning, kalau merah udah biasa,” pungkas Adi. Lantas demi tampil ala Ferrari, cat kuning orisinil ...