Tag: Busmania

SAG All Star Bus Kecil Bertenaga Listrik

Posted on by AB

Produsen bus asal Tiongkok serius menggarap pasar bus listrik di Indonesia, salah satunya adalah Xiamen Golden Dragon Bus Co. Ltd melalui Golden Dragon Indonesia (SAG). SAG dalam gelaran Busworld 2024 di JIexpo Kemayoran, Jakarta lalu hanya memajang bus listrik, baik itu ukuran besar dan kecil. Dan faktanya bus dari SAG telah menjadi ...


Busworld Southeast Asia 2024 Pelepas Dahaga Busmania

Posted on by AB

Pameran bus terbesar di Asia Tenggara ini memuaskan dahaga para busmania dan para pelaku industri lokal dan mancanegara yang berhubungan dengan moda transportasi darat favorit masyarakat Indonesia ini. Busworld Southeast Asia 2024 resmi digelar sejak 15 Mei 2024 hingga 17 Mei 2024. Busmania dapat menonton aneka jenis bus besar dari ...


Sensasi Ngetrip dengan Suites Combi Bus Gunung Harta

Posted on by AB

Ngetrip naik bus dengan rute panjang itu ternyata seru, seperti Mister MB lakukan baru – baru ini dengan PO Gunung Harta dalam trip Denpasar – Jogja di kelas Suites Combi Bus. Sengaja memilih kelas teratas dari PO bus berbasis di Tabanan, Bali karena menyediakan 15 bilik sleeper berkonfigurasi 1+1 dan 12 jok bus ...


Aneka Desain Jok Bus Karya Alldila Seats

Posted on by AB

Tampilan bersih, indah dan suasana nyaman pada interior bus saat ini sudah menjadi kebutuhan utama yang wajib dipenuhi oleh pengusaha jasa penyewaan bus atau PO Bus AKAP. Hal ini sebagai bentuk pelayanan lebih kepada penumpang yang menggunakan jasa bus tersebut. Memenuhi kebutuhan itu para pelaku usaha transportasi bus dapat mengorder ...


PO Persada Favoritkan MBtech Di Pelapis Interiornya

Posted on by AB

Tak sia-sia Mister MB berkunjung ke seat manufacture Rimba Kencana, Malang, Jawa Timur. Karena selain mengetahui proses pembuatan kursi bus, dan penggunaan bahan MBtech yang melimpah, Mister MB juga bisa berbincang dengan konsumen dari Rimba Kencana. Salah satunya adalah Arifyan selaku Owner dari Perusahaan Otobus (PO) Persada yang ...


Interior Mewah Bus Balder 27Trans

Posted on by AB

Bus AKAP (Antar Kota Antar Provinsi) masih jadi favorit masyarakat untuk bepergian di pulau Jawa walau ada moda lain seperti kereta api atau pesawat terbang. Serunya mengikuti perkembangan zaman, desain eksterior bus AKAP semakin menawan dan mewah di bagian interiornya.  Salah satunya yang baru mengaspal adalah bus milik PO 27Trans ...


Kabin Mewah Sleeper Bus Harapan Jaya

Posted on by AB

Halo busmania, pasti kalian kenal dengan PO Harapan Jaya yang baru saja membeli bus Avante H7 Priority di GIIAS 2023. Bus bersasis Hino RM 280 ABS itu dipakai di trayek Blitar-Tulungagung-Jakarta PP. PO bus asal Tulungagung, Jawa Timur ini meminta kepada karoseri Tentrem untuk memberikan pelayanan dan keyamanan terbaik bagi pengguna bus ...


Special Color MBtech Dapat Dipesan Sesuai Kebutuhan

Posted on by AB

Perkembangan dunia pelapisan interior mobil, furniture, jok motor sampai kebutuhan lain, saat ini tumbuh dan berkembang pesat. Para pelaku usaha yang menggunakan bahan pelapis MBtech ingin karya yang dihasilkan memiliki tampilan eksklusif dan berkualitas. Apalagi bahan pelapis MBtech memiliki ragam tekstur menarik dan kaya warna yang ...


Bus Legacy SR3 Ultimate Makin Mewah

Posted on by AB

Bus SR3 XHD Prime Ultimate buatan karoseri Laksana muncul perdana di gelaran GIIAS 2023. Bus berwarna merah pesanan PO Gunung Harta ini punya interior bernuansa elegan sekaligus berpenampilan mewah. Menggunakan sasis Volvo B11R, bus ini siap melayani trayek Jakarta – Denpasar PP. Dengan melihat rute yang memiliki jarak seribu ...


Bus Tentrem Avante D2 Pakai Jok Warna Khusus MBtech

Posted on by AB

Desain bus buatan karoseri yang ikutan GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023 sangatlah menarik, masing – masing model bus ternyata punya penggemar tersendiri, khususnya bagi busmania. Nah salah satunya adalah bus double decker buatan karoseri Tentrem, Malang, Jawa Timur. Bus tingkat yang memakai sasis Scania ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store