Posted on

Keren Nih Interior Suzuki XL7

Ubahan warna dan model pada jok membuat tampilan mobil kian memikat. Pemilik juga memiliki rasa kepuasan atas perubahan yang disesuaikan dengan keinginannya. Anda juga bisa memaksimalkan tampilan interior dengan melapis ulang jok dan bagian interior lainnya dengan bahan MBtech.

Seperti yang dilakukan oleh konsumen dari seatmaker NDJ Jok Mobil yang terletak di Sidoarjo ini. Interior mobil Suzuki XL7 terlihat tampil beda setelah jok dibuatkan model baru dan dilapisi ulang. Jok dibalut dengan bahan MBtech Camaro warna Roadstar (MB 9016) dengan tambahan aksen piping warna Black (MB 9001). Pada bagian tengah jok dibuatkan motif wajik untuk mempercantik tampilan jok.

Menariknya pada bagian jok baris ketiga, punggung jok juga dibuatkan motif wajik. Bahkan tempat penyimpanan pada area belakang juga dibalut bahan MBtech. Keren ya.

Nah bagi yang tertarik untuk mengubah tampilan jok mobil kesayangan, bisa datang langsung ke workshop NDJ Jok Mobil di Perum Surya Asri 1 C2-17, Sidokepung, Buduran, Sidoarjo.

Biar lebih jelas, Anda bisa berkonsultasi terlebih dahulu melalui WhatsApp di nomor 0812 1635 6153. Jangan lupa intip hasil karyanya di Instagram @ndj_jokmobil biar bisa melihat referensi model jok yang diinginkan.


Share on This Post

0 Comment(s)
Tidak ada komentar, jadilah yang pertama berkomentar
E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store