Posted on
by
AB
Tidak banyak pemilik Ford Fiesta modifikasi di tanah air, beruntung Mister MB menjumpai salah satunya di kota Mataram, Lombok. Hatchback berkelir putih itu telah dimodif beraliran stance static. Cepernya gokil sob! Selain menambahkan bodi kit, mobil buatan 2014 silam ini juga sudah berganti rupa desain peleknya bergaya JDM. Pamungkasnya ...