Tag: Ruang Keluarga

Homey Apartement Living Room

Posted on by @rief

Tempat tinggal sudah menjadi kebutuhan utama masyarakat di kota besar. Namun dengan keterbatasan lahan yang ada, saat ini jenis hunian vertikal atau apartemen banyak diminati oleh para pekerja dan kaum milenial yang membutuhkan kepraktisan dalam beraktivitas. Tersedianya fasilitas lengkap juga membuat hunian apartemen kian ...


Simple Imlek Theme Inspiration

Posted on by @rief

Perayaan tahun baru Cina atau Imlek 2023 tinggal hitungan hari. Bagi Anda yang merayakan, sekarang adalah waktu yang tepat untuk mempersiapkan segala sesuatunya. Terutama mendekor ruang tamu dan ruang keluarga yang kerap dijadikan area untuk bercengkrama bersama keluarga besar. Tidak harus heboh apalagi mahal. Cukup buat yang sederhana sesuai ...


Prediksi Tren Interior 2023

Posted on by @rief

Tidak terasa kita sudah tiba di penghujung bulan tahun 2022. Jika saat ini Anda sedang menyusun resolusi atau membuat prioritas utama di tahun 2023 yang sudah tinggal hitungan hari, maka Anda bisa menambahkan rencana menata interior rumah dalam susunan aktivitas tersebut. Lakukan hal ini bareng keluarga tercinta, pasti bakalan seru. Sama ...


Sofa Tim Samba Ikonik

Posted on by AB

Gaung piala dunia Qatar 2022 sedang hangat-hangatnya dan ditonton jutaan orang dari seluruh belahan dunia. Bagi Anda yang tidak bisa menyaksikan langsung di stadion jangan sedih walau absen mendukung tim sepakbola kesayangan. Berikan dukungan kepada tim jagoan dengan mendekorasi ruang di rumah. Bagi penggemar Selecao julukan tim Brasil itu, ...


Attractive L Shape Sofa

Posted on by @rief

Menyadari pentingnya keberadaan ruang keluarga di rumah, membuat seorang pria mengoptimalkan fungsi ruang tersebut. “Kebetulan ruang keluarga ada di lantai dua, satu lantai dengan tiga buah kamar tidur. Jadi interaksi sering kami lakukan di sini sambil nonton TV atau ngobrol ringan,” ungkap Andy mengenai ruang keluarga di rumahnya. ...


Tips Manfaatkan Hunian Terbatas

Posted on by @rief

Luas hunian yang terbatas membuat Anda harus lebih kompromi memprioritaskan kebutuhan ruang. Anda pun dituntut lebih kreatif memanfaatkan setiap jengkal ruang sehingga tidak terbuang percuma. Namun berkat ide cemerlang dan penataan tepat, rumah minimalis pun bisa terlihat menarik bahkan bisa menjadi ‘centre point’ di dalam ...


Natural Living Room

Posted on by @rief

Interior rumah yang tertata rapi, jadi dambaan pemilik rumah. Cahaya alami yang masuk ke sela-sela interior saat pagi dan sore hari memberikan kesan dramatis, sehingga bisa menghidupkan suasana ruang keluarga sebagai pusat aktivitas penghuni rumah. Tambahkan kehangatan interior rumah dengan hadirnya aneka furniture. Seperti satu set sofa ...


Pengabdi Gaya Interior Klasik

Posted on by AB

Masih memiliki rumah tua peninggalan leluhur? Tenang enggak usah minder, justru rumah tua itu bisa kembali bersinar jika diberi sedikit sentuhan. Mungkin Anda bisa mengecat eksteriornya, membersihkan halaman dan merapikan interior rumah tersebut. Nah jika sudah kembali berkilau bisa-bisa rumah tua Anda malah dilirik produser film untuk ...


Monochrome Living Room

Posted on by @rief

Berkumpul bareng keluarga jadi aktivitas rutin menyenangkan di saat senggang. Meski sudah dilakukan berulang kali tapi aktivitas satu ini selalu menarik dan jadi momen yang paling ditunggu oleh setiap anggota keluarga. Akan semakin menarik saat berkumpul membahas peristiwa yang sedang trending atau sekedar ditemani oleh film favorit. ...


Trik Menata Ruang Terbatas

Posted on by @rief

Salah satu kendala utama yang dialami pemilik rumah ketika menata interior adalah luas ruang yang terbatas. Tidak hanya di kota besar, permasalahan satu ini juga mulai dirasakan di kawasan urban dan sekitarnya. Pemilik rumah pun dituntut untuk lebih kreatif dalam menata atau memaksimalkan sisa ruang dan dimanfaatkan sebagai tempat ...


E-Catalog Google Play
E-Catalog App Store