Membuat tampilan motor lawas kembali terlihat menawan menjadi keinginan para pemilik motor klasik. Sebelumnya Mister MB juga telah membuatkan ide inspirasi jok untuk Yamaha DT100. Tampilannya tentu berubah dan membuatnya lebih menggoda. Nah, kali ini Mister MB ingin memberikan inspirasi bagi para pemilik Suzuki TS125. Jauh sebelum KLX150 dan Honda ...